Night Diamond

Jumat, 23 September 2011

Home » » Di mana otak kita ?

Di mana otak kita ?


   Zaman memang sudah jelas  berubah, bayangkan saja Korea yang dulu biasa saja sekarang telah diisuekan bahwa tahun 2015 negara itu hampir 95% berbasis digital.

   Tak hanya Korea, Amerika, Singapore bahkan Vietam sudah sangat maju sekarang. Masihkah Indonesia merdeka dalam kesalah pahaman tentang perubahan zaman dunia internasional... Ya memang saya akui tak hanya Indonesia yang seperti ini, dan saya juga sangat mengakui saya masih sangat bodoh jika dibanding orang asing lain.

     Namun, tentunya perubahan itu juga diiringi oleh perubahan sikap dan mental bangsa, namun yang saya sayangkan (menurut saya) bangsa Indonesia kurang dapat dipengaruhi oleh perkembangan ini, bahkan jika dilihat dari pemerintahan (tidak semua) sangat minim dengan adanya semangat, baik untuk kemakmuran dan kesejahteraan bersama *hanya mementingkan kepentingan individu*

    
    Jika dilihat dari pendidikan (karena saya seorang pelajar di Jakarta tepatnya di bangku kelas 2 SMP) saya menilai bahwa kebanyakan dari pelajar tersebut hanya dapat menyerap perkembangan yang bersifat bermain bukan proses bernalar seperti BB, PS, Game, dan bahkan sepatu. Disini saya bukan bermaksud menghina atau iri. Ya memang mereka mampu atau dalam pertanyaan biasa disebut “ duit-duit gw ngapain lo yang sewot.. ?”  ya memang seperti kala waktu ada perlunya, namun perlu anda ingat bahwa saya hanya mengkritik saja tidak ada maksud lain dan perlu anda pertanyakan “ haruskah saya begini.. ?” , “ apa gunanya.. ?” , “ sebaiknya untuk apa.. ?” ya itu semua hanya anda yang bisa menjawab..

0 comments:

Posting Komentar